Masa SD adalah masa paling
terindah,masa dimana aku dapat bersenang –senang,bermain dan memiliki banyak
teman. Selama SD aku mengalami masa senang sedih bersama teman-temanku. Aku
mempunyai kenangan di SD ini terutama saat kelas 6.
Saat di kelas 6 aku
memiliki tiga sahabat yang selalu
menemaniku dan selalu bersama kapan pun & dimanapun, bagaikan kaos kaki dan
sepatu yang selalu menyatu dan berpasangan
.Mereka adalah Dicky,Doni,Eko. Tiga
sahabatku itu selalu saja membuatku tertawa...